XWidget, Kustomisasi Desktop Jadi Lebih Atraktif

Jika anda suka mempercantik tampilan desktop, maka anda perlu mencoba aplikasi yang satu ini.

alternatif rainmeter, software widget windows, mirip rainmeter, pengganti rainmeter, software xwidget gratis 
XWidget Metro UI Style

Adalah XWidget, software gratis untuk kustomisasi desktop Windows. Aplikasi ini kurang lebih bisa dibilang mirip dengan Rainmeter, namun lebih atraktif dengan visual dan animasinya yang yang cukup menarik. Cepat, dan juga ringan, XWidget memiliki beragam widget funsional yang tersedia di situsnya untuk di unduh.

Tidak hanya itu saja, XWidget juga menyediakan fitur untuk memodifikasi widget yang ada, atau bahkan membuat sendiri widget baru dari awal. Tidak terlalu rumit menurut admin, mungkin hanya diperlukan kemampuan untuk menggunakan software pengolah grafis dan juga keahlian dalam menyusun sebuah desain hingga terlihat menarik, anda sudah dapat membuat widget menarik hasil desain sendiri. :D

XWidget Gallery

Mulai dari tampilan widget dengan desain 3 dimensi, dock icon keren, sampai dengan widget ikan-ikan yang dapat berenang pada layar desktop anda. Fitur seperti ini yang menurut admin menjadi kelebihan tersendiri XWidget jikan dibandingkan dengan Rainmeter. XD

download xwidget terbaru, versi update xwidget, aplikasi modifikasi tampilan, xwidget metro, download xwidget

XWidget sangat cocok anda gunakan jika anda menyukai desktop dengan tampilan yang atraktif dan juga unik, namun tidak memakan banyak memori. :) Aplikasi ini layak anda coba sebagai alternatif dari Rainmeter. :D XWidget dapat dijalankan mulai dari Windows XP, Vista, 7, dan 8.

Download XWidget

XWidget Gallery

Simon Child Sr.

Pemilik dan pengelola Simon Child Blog. Saat ini sedang belajar di Institut Pengangguran Sementara Indonesia. Bercita-cita menjadi seorang Pengangguran Profesional. #LOL

Dapatkan Update Artikel Terbaru melalui Email!

1 komentar

Ada yang ingin disampaikan terkait dengan artikel ini?

 
Designed by BlogThietKe Cooperated with Duy Pham
Redesigned by Simon Child Blog © 2012-2014
Posts RSSComments RSS
AboutContactPrivacy Policy