Chemitorium, Rumus Kimia Dan Molekul Dalam 3D

Chemitorium, software yang dapat menganalisa dan menvisualisasikan rumus kimia organik. Dengan software ini, kita bisa menggambarkan formula kimia dan menampilkannya ke dalam tampilan tiga dimensi.

software rumus kimia, software molekul kimia, download software kimia molekul

Kalau mau di bilang sih, jujur admin sebenarnya merupakan salah satu orang yang sama sekali tidak tertarik dengan pelajaran kimia, hehehe xD Sudah cukup pusing admin dibuatnya ketika harus menghafalkan banyak rumus dan lain lainnya yang admin rasa sama sekali tidak penting. xD

Tapi ketika mencoba software yang satu ini, sepertinya ketertarikan dan rasa penasaran admin tentang kimia muncul lagi. :D Di sini kita bisa menyusun rangkaian rumus dari tiap molekul, menghubungkan tiap atom, dan menambahkan maupun menghapus elektron pada tiap atom yang ingin di susun. Setelah selesai, kita bisa memilih 3D View untuk melihat rangkaian dari molekul yang telah di buat dalam tampilan tiga dimensi.

aplikasi rumus kimia, download gratis chemitorium, software molekul tiga dimensi

Di atas adalah contoh tampilan molekul dalam tampilan 3 Dimensi. Kita juga bisa melakukan render pada preview molekul ini ke dalam video dengan format .AVI. Chemitorium juga telah menyediakan beberapa sampel contoh molekul yang bisa langsung di pakai dan di modifikasi. :D

Software ini tersedia gratis untuk di download. Jika tertarik, langsung saja menuju link di bawah ini. :)

Download Chemitorium (Installer)

Download Chemitorium (Portable)

Simon Child Sr.

Pemilik dan pengelola Simon Child Blog. Saat ini sedang belajar di Institut Pengangguran Sementara Indonesia. Bercita-cita menjadi seorang Pengangguran Profesional. #LOL

Dapatkan Update Artikel Terbaru melalui Email!

6 komentar

  1. Artikel bermanfaat bagi saya ijin share kembali :)

    BalasHapus
  2. oke, silahkan... jgn lupa cantumkan sumbernya yaa :)

    BalasHapus
  3. Halo sob, saya mau request aplikasi Visual Bassic 6.0 dong .. :-) Boleh ?

    BalasHapus
  4. @Nazar Dark: hmm, kalo software itu ada di situs resminya Microsoft kok,, langsung aja mnuju microsoft.com trus cari softwarenya di menu downloads

    BalasHapus
  5. Itu trial ap bukan sob ??

    BalasHapus
  6. @Nazar Dark: setahu saya sihh kayanya gratis, coba aja di liat dlu di situsnya

    BalasHapus

Ada yang ingin disampaikan terkait dengan artikel ini?

 
Designed by BlogThietKe Cooperated with Duy Pham
Redesigned by Simon Child Blog © 2012-2014
Posts RSSComments RSS
AboutContactPrivacy Policy